Recent Post

Cara Mempercepat Proses Booting Pada Windows 7

Cara Mempercepat Proses Booting Pada Windows 7 ~ Banyak faktor dari segi lambatnya memang tapi jika anda merasa baru menginstal program atau aplikasi dan keadaan proses lambat itu terasa pada saat menghidupkan komputer, Seperti yang sudah pernah ditulis di artikel trik dan tips tentang mempercepat untuk mematikan komputer atau proses shutdown pada komputer anda, tentunya sobat Pusat Teknologi pernah juga kan merasakan jengkelnya kalau saat membuka laptop atau baru menyalakan komputer proses berjalannya lambat di system operasi Windows.

Padahal baru saja di instal atau baru saja menambahkan aplikasi, sedangkan untuk hardware dan yang lainnya sudah mumpuni, mungkin ini jarang terjadi tapi hal sepele ini juga kadang sangat meresahkan bila dalam keadaan terburu-buru ingin cepat login di komputer, untuk keperluan browsing atau pekerjaan lainnya.


mungkin akan sangat mudah untuk langsung mengetahui dimana letak atau apa yang harus anda lakukan untuk mempercepat kinerja loading atau booting Windows saat login startup.
  1. Yang pertama saat komputer sudah mulai normal caranya agar tidak kembali lambat saat startup berikut tahapannya:
  2. Buka Run
  3. Ketikan “msconfig” (tanpa tanda kutip ) Enter
  4. Pilih startup (buang centang yang tidak perlu atau program yang baru saja di install)
  5. Apply dan ok
Biasanya akan meminta restart alangkah baiknya anda merestart computer atau laptop anda dan lihat perubahannya. Jika berhasil biasanya akan lebih cepat loadingnya dari sebelumnya. Jika masih juga berjalan lambat coba cek kembali kapasitas RAM atau cek juga apakah komputer anda terkena virus atau tidak. Selamat mencoba.

0 Response to "Cara Mempercepat Proses Booting Pada Windows 7"

Post a Comment

Popular

Travel

Labels