alhamdulillahirrabbil'alamiin bisa menulis artikel di tanggal 1 juni 2016 ini yang berbarengan dengan hari lahirnya pancasila... sebagai pembuka postingan kali ini saya akan menulis trik sederhana tentang blogging yaitu Cara Membuat Laman External Menuju Situs Lain pada Blog.
Tutorial ini sebenarnya sangat mudah, tetapi semoga saja bermanfaat terutama bagi yang belum tahu cara mengelink-kan atau menghubungkan blog utama ke blog lain dengan menggunakan laman menu eksternal.
baiklah langsung saja, berikut langkah-langkah Cara Membuat Laman External Menuju Situs Lain pada Blog.
Langkah #1
masuk ke akun blogger anda, kemudian pilih 'lay out', kemudian klik 'edit laman' seperti pada gambar dibawah ini.
Langkah #2
Selanjutnya klik 'tambahkan tautan eksternal' seperti gambar berikut.
Langkah #3
nha, pada kotak dialog yang saya beri tanda kotak merah itu harus diisi mulai dari judul laman barunya dan alamat link URL blog eksternal yang akan dihubungkan.
Langkah #4
isiannya misal seperti pada contoh gambar dibawah ini. jika sudah diisi, klik 'simpan tautan'
Langkah #5
maka akan jadilah laman menu baru sesuai judul dan link URL yang sudah kita setting. langkah selanjutnya tinggal di klik saja 'simpan'.
selesaiii... sangat mudah bukan?? hehehe..... selamat mencoba yaah... :)
itulah tutorial simpel tentang Cara Membuat Laman External Menuju Situs Lain pada Blog yang mudah-mudahan berguna dan bermanfaat untuk pengetahuan blogging anda walaupun sangat dasar sekali, hehehe. demikian dan terima kasih. salam.
0 Response to "Cara Membuat Laman External Menuju Situs Lain pada Blog"
Post a Comment